Skip to main content

Situs Pepak

Editorial - Edisi 398

Shalom, "Banyak jalan menuju Roma ...." Siapa yang tidak pernah mendengar ungkapan di atas? Ungkapan di atas merupakan sebuah ungkapan terkenal yang maknanya adalah bahwa untuk mencapai satu tujuan, seseorang dapat melakukan berbagai macam cara. Ungkapan ini pun dapat menjadi dasar para pelayan anak dalam menyampaikan kebenaran firman Tuhan kepada anak-anak layannya. Ya, banyak kreasi mengajar yang dapat kita lakukan dan kembangkan dalam pelayanan anak yang kita geluti. Tidak hanya

Shalom,

"Banyak jalan menuju Roma ...."

Mutiara Guru - Edisi 397

Kita sadar bahwa ada sebuah realitas di dalam anak layan kita, ada yang memiliki keluarga yang tidak utuh. Bersiaplah untuk memberikan perhatian dan bimbingan kepada anak layan Anda.
Kita sadar bahwa ada sebuah realitas di dalam anak layan kita, ada yang memiliki keluarga yang tidak utuh. Bersiaplah untuk memberikan perhatian dan bimbingan kepada anak layan Anda.

Artikel Seputar Keluarga Tiri di Situs Successful Step Families

http://www.successfulstepfamilies.com/view/38 Dalam situs tersebut, Anda akan mendapatkan berbagai artikel dan tips menarik seputar permasalahan keluarga tiri. Tidak diperuntukkan bagi orang tua saja, para pelayan maupun konselor juga bisa mempelajarinya. Dengan demikian dapat mendukung pelayanan Anda. Artikelnya terbagi ke dalam beberapa kategori, seperti permasalahan yang ada di kehidupan keluarga tiri, memahami dan membantu anak yang hidup dalam keluarga tiri, bagaimana mengatur keuangan, dan

Editorial - Edisi 397

Salam dalam kasih Tuhan Yesus Kristus, Kami menutup sajian edisi publikasi e-BinaAnak bulan Agustus ini dengan topik anak dengan masalah keluarga, khususnya mengenai anak tiri atau anak yang memiliki keluarga tiri. Bagi anak-anak, menerima kenyataan bahwa dia memiliki keluarga tiri bukanlah hal yang terlalu mudah. Biasanya kesulitan terletak pada kemampuan si anak dalam menyesuaikan diri dengan orang tua tiri serta bagaimana mereka dapat menerima dan menganggap orang tua tiri layaknya orang tua

Salam dalam kasih Tuhan Yesus Kristus,

Kami menutup sajian edisi publikasi e-BinaAnak bulan Agustus ini dengan topik anak dengan masalah keluarga, khususnya mengenai anak tiri atau anak yang memiliki keluarga tiri. Bagi anak-anak, menerima kenyataan bahwa dia memiliki keluarga tiri bukanlah hal yang terlalu mudah. Biasanya kesulitan terletak pada kemampuan si anak dalam menyesuaikan diri dengan orang tua tiri serta bagaimana mereka dapat menerima dan menganggap orang tua tiri layaknya orang tua kandung. Selain itu, ternyata permasalahan tidak hanya dari sisi anak, orang tua pun memunyai kendala yang sama.

Mutiara Guru - Edisi 396

Seorang pendidik yang baik tahu bahwa apa yang menjadi keterbatasan yang ada pada anak layan kita adalah semangat kita untuk memberikan yang terbaik bagi Allah.
Seorang pendidik yang baik tahu bahwa apa yang menjadi
keterbatasan yang ada pada anak layan kita adalah semangat
kita untuk memberikan yang terbaik bagi Allah.

Bahan Seputar Autis di Situs Telaga

http://www.telaga.org/transkrip.php?memahami_autisme.htm Apakah para pelayan anak ingin mengetahui informasi lengkap seputar autis? Situs Tegur Sapa Gembala Keluarga (TELAGA) sekiranya dapat membantu melengkapi pengetahuan Anda. Pembahasan seperti ciri-ciri anak autis, tipe anak autis, lalu langkah apa yang bisa dilakukan oleh orang tua yang memiliki anak autis, tersedia dalam bentuk MP3 yang bisa Anda unduh dan dalam bentuk transkripnya. Menu tersebut bisa Anda dapatkan di bagian kanan atas halaman

Editorial - Edisi 396

Salam dalam kasih Tuhan Yesus Kristus, Pada awalnya, sebelum ada istilah autis, anak yang terkena autis dilihat sebagai anak yang mengalami keterbelakangan mental atau "schizophrenia". Diagnosa ini semakin lama semakin berkembang di dalam ilmu kedokteran. Lalu bagaimana sebenarnya autis pada anak dan langkah positif apa yang bisa kita ambil untuk menolong mereka agar dapat bersosialisasi dengan anak normal lainnya? Edisi publikasi e-BinaAnak kali ini secara khusus mengangkat tentang anak

Salam dalam kasih Tuhan Yesus Kristus,

Pada awalnya, sebelum ada istilah autis, anak yang terkena autis dilihat sebagai anak yang mengalami keterbelakangan mental atau "schizophrenia". Diagnosa ini semakin lama semakin berkembang di dalam ilmu kedokteran. Lalu bagaimana sebenarnya autis pada anak dan langkah positif apa yang bisa kita ambil untuk menolong mereka agar dapat bersosialisasi dengan anak normal lainnya? Edisi publikasi e-BinaAnak kali ini secara khusus mengangkat tentang anak dengan kebutuhan khusus, yaitu anak penyandang autis.

Manfaatkan Fasilitas Pencari di Situs Pepak

Saat Ini, Para Pelayan Anak Dapat Memanfaatkan Fasilitas terbaru yang disediakan di situs PEPAK. Fasilitas tersebut adalah kemudahan yang bisa Anda dapatkan dengan adanya fasilitas "Search". Anda tinggal memasukkan kata kunci apa yang ingin Anda cari. Sebagai contoh, jika ingin mencari bahan seputar pelayanan anak, seperti artikel, tips, dan bahan mengajar yang membahas tentang "anak madya", silakan ketikkan kata tersebut di dalam menu "Search" di bagian kiri atas situs

Editorial - Edisi 395

Salam dalam kasih Tuhan Yesus Kristus, Manifestasi dari sebuah kekuatiran pada anak, misalnya takut hasil ujian buruk karena adanya tekanan dari orang tua untuk bisa mendapat nilai bagus, cemas ditinggalkan orang tua bepergian jauh, takut jika dijauhi teman-temannya, dan sikap kuatir lainnya. Perasaan takut gagal dan beberapa kecemasan tersebut akan berdampak buruk bagi perkembangan anak layan kita. Yang perlu kita pikirkan adalah bagaimana cara kita menolong mereka. Langkah apa yang bisa kita ambil?

Salam dalam kasih Tuhan Yesus Kristus,

Manifestasi dari sebuah kekuatiran pada anak, misalnya takut hasil ujian buruk karena adanya tekanan dari orang tua untuk bisa mendapat nilai bagus, cemas ditinggalkan orang tua bepergian jauh, takut jika dijauhi teman-temannya, dan sikap kuatir lainnya. Perasaan takut gagal dan beberapa kecemasan tersebut akan berdampak buruk bagi perkembangan anak layan kita. Yang perlu kita pikirkan adalah bagaimana cara kita menolong mereka. Langkah apa yang bisa kita ambil? Di edisi publikasi e-BinaAnak kali ini, redaksi menyajikan tulisan-tulisan yang dapat membantu Anda dalam membimbing anak-anak layan yang memiliki masalah dengan kekuatiran.

Situs All About Parenting

<http://www.allaboutparenting.org/&gt; Para pelayan anak atau orang tua patut mendapatkan informasi berikut ini, yaitu tentang referensi beberapa artikel dan tips menarik yang ada di situs All About Parenting. Artikel yang diangkat membahas masalah-masalah seperti mendisiplinkan anak, mengajarkan doa kepada anak, bagaimana menambah keterampilan orang tua, bahkan sampai manajemen kemarahan untuk orang tua. Untuk mengetahui judul artikel lain, silakan kunjungi menu "Home", dan silakan