Situs Pepak
Pendidikan Bagi Generasi Penerus Gereja
"Didiklah orang muda menurut jalan yang patut baginya, maka pada masa tuanya pun ia tidak akan menyimpang daripada jalan itu"
Editorial
Salam damai dalam Kristus,
Tidak sedikit yang berpendapat bahwa sekolah minggu adalah tempat
Mutiara Guru
Hari ini saya akan mengingat masa muda saya sendiri
Minta Informasi Kegiatan dan Buku
Dari: Ny.Tantri Anggraini Makalew <v_anggraini01(at)xxxx>
>Shallom, perkenalkan nama saya tantri dan saya mengajar di
>pelayanan anak sekolah minggu di gereja GPIB "IMMANUEL" Bekasi,
>saya ingin sekali mendapatkan informasi seputar sekolah minggu,
>baik berupa seminar ataupun buku-buku, bisa saya mendapatkan email
>jawaban dari redaksi? dan berapa lama akan dijawab? apakah
>dikenakan biaya?
Mengevaluasi Cara Kita Mengajar
Evaluasi adalah proses penentuan seberapa jauh kita telah mencapai tujuan-tujuan kita. Untuk mengevaluasi, pertama kita harus
Merencanakan Penerapan
Penerapan pelajaran terutama berkaitan dengan tujuan guru. Dalam persiapan pelajaran, guru harus merencanakan untuk memenuhi
Hukum Peninjauan Kembali dan Penerapan
Sekarang, anggap saja proses mengajar itu sudah rampung. Guru dan murid-muridnya telah saling bertatap muka dan melakukan tugas mereka
Editorial
Salam,
Sebagai seorang pengajar, tidaklah cukup bila kita mendapati bahwa murid-murid telah memahami apa yang telah kita sampaikan. Meskipun
Mutiara Guru
tetap bersama adalah kemajuan;
bekerja bersama adalah keberhasilan.