Berupa tulisan-tulisan yang disusun untuk disampaikan sebagai pelajaran bagi murid / anak didik dengan judul-judul tertentu.
Menulis Surat Bersama-sama
Aneka Permainan dengan Musik
Konser Alat Musik
Pesta Nada
Nyanyian Pujian di Malam Hari
Dunia Burung
Aktivitas berikut ini akan sangat menyenangkan jika GSM membawa beberapa burung hidup yang jinak seperti burung Merpati, bukan sekedar gambar.
Ibadah Kembang
Jika Sekolah Minggu tidak dapat mengadakan acara mengenal alam di luar kelas SM, aktivitas di bawah ini dapat digunakan sebagai alternatif.
Garis Besar Acara:
Pengetahuan Alam: Saling Bergantung
Bahan mengajar berikut ini cocok digunakan pada saat SM sedang mengadakan kebaktian padang/rekreasi. Contoh-contoh dari alam dapat
Apakah Tanaman Itu Akan Tumbuh?
Dari menggunakan bahan mengajar di bawah ini, GSM dapat mengajak ASM-nya untuk melakukan aktivitas menanam bibit-bibit tumbuhan dalam pot-pot kecil.
Menggambar dengan Jari
Selain kegiatan menggambar dengan menggunakan peralatan gambar yang biasa digunakan, kegiatan menggambar dengan cara berikut ini dapat pula dipraktekan oleh GSM.
