Skip to main content

Berisi berbagai tulisan yang membahas tentang hal-hal yang berhubungan dengan pengajaran iman Kristen dan praktek hidup baru dalam Kristus bagi anak-anak.

Yesus Mengajar di Atas Bukit

Judul Artikel
Jesus Teaches on the Mountain
Judul Buku
The Early Life of Jesus
Pengarang
Sue Hoijer, Mary Nelson
Halaman
62 -- 66
Penerbit
Accent Bible Curriculum
Kota
Colorado
Tahun
1994

Bacaan Alkitab:
Matius 5:1-16; 7:13-14

Ayat hafalan:
Matius 15:13-14

Tujuan khusus:
Menolong anak mengenal pengajaran yang Yesus sampaikan kepada mereka, dan juga untuk diaplikasikan dalam hidup mereka.

Tujuan pelajaran:
Di akhir pelajaran diharapkan murid dapat:

  1. memperlihatkan sukacita besar yang terjadi dalam hidup mereka;
  2. menyadari bahwa Tuhan memberkati dan menghargai

Lingkungan: Irama Kehidupan

Judul Buku
Belajar Bersama
Pengarang
Janice Y. Cook
Halaman
147 -- 149
Penerbit
Yayasan Gloria
Kota
Yogyakarta
Tahun
1999
REFLEKSI UNTUK ORANG TUA/GURU

Dalam puisi karya Maya Angelou, "The Pulse of the Morning", yang dibacakan pada upacara pelantikan Presiden Clinton, kita dapat merasakan adanya suatu irama kehidupan, pasang surutnya dunia, dan bagaimana kita berhubungan dengan dunia dan dengan sesama. Mula-mula kita diberi suatu gambaran besar, kemudian kata-kata puisi itu mengarah kepada tanggung jawab pribadi yang disimpulkan dalam baris penutup puisi itu: "Good morning" (selamat pagi).

Kemiskinan: Bahkan Remah-Remah Pun Tidak

Judul Buku
Belajar Bersama
Pengarang
Janice Y. Cook
Halaman
153 -- 155
Penerbit
Yayasan Gloria
Kota
Yogyakarta
Tahun
1999

REFLEKSI UNTUK ORANG TUA/GURU

Dalam sepuluh tahun terakhir ini, dengan adanya jaringan media global, kita dapat menjadi saksi mata atas kemiskinan yang mengerikan. Sebagian orang yang miskin dan tersisih terpaksa mengaduk-aduk tempat sampah, sementara yang lain menderita dan sekarat, bahkan tanpa ada yang sempat mereka pungut dari tempat sampah. Setiap hari kita melihat mereka saat kita keluar untuk makan malam atau berangkat kerja.

Kesempatan Baru

Judul Buku
Ceritakan untuk Anak-anak Sekolah Minggu (Buku 2): Sebuah Sumber Ibadah
Pengarang
Donna McKee Rhodes
Halaman
17 -- 18
Penerbit
Gospel Press
Kota
Batam Centre
Tahun
2002

Tema:

Tahun baru menyediakan kesempatan baru bagi kita.

Ayat Alkitab:

Yesaya 43:19

Alat peraga:

Krayon baru

Penyampaian:

Selamat pagi! Bulan ini adalah bulan yang sangat istimewa. Bulan pertama di Tahun Baru! Dalam tahun baru 2007 ini, kita punya 365 hari. Setiap hari adalah karunia khusus dari Tuhan.

Masa Kecil Yesus

Judul Buku
Gospel Light Living Word Curriculum: Teach Me About Jesus
Pengarang
Living Word Curriculum Division
Halaman
33 -- 36
Bab
Jesus Grows Up
Penerbit
Gospel Light, Ventura
Kota
USA
Tahun
1993

Bahan bacaan:

Lukas 2:39,40

Pokok pelajaran:

Rencana Allah atas pertumbuhan Yesus dan bagaimana Dia belajar dalam keluarga-Nya.

Tujuan pelajaran:

Selama pelajaran ini diharapkan murid dapat:

  1. mengidentifikasikan cara yang dilakukan keluarga Yesus untuk menolong-Nya bertumbuh dan belajar;
  2. mengaplikasikan kebenaran Alkitab dalam keluarga yang dapat menolong anak u