Skip to main content

Berupa tulisan-tulisan yang disusun untuk disampaikan sebagai pelajaran bagi murid / anak didik dengan judul-judul tertentu.

Menyusun Kalimat

Judul Buku
100 Permainan dan 500 Kuis Alkitab
Pengarang
Dr. Mary Go Setiawani dan Rachmiati
Halaman
135 - 136
Penerbit
Yayasan Kalam Hidup
Kota
Bandung
Tahun
1994

Persiapan:

  1. Kertas putih yang berukuran 5 x 6 cm.
  2. Ballpoint.
    [Jumlah kertas dan ballpoint sesuai dengan jumlah peserta.]

Menaati Suara yang Benar

Judul Buku
100 Renungan Singkat untuk Anak-anak
Pengarang
V. Gilbert Beers
Halaman
56 - 57
Penerbit
Yayasan Kalam Hidup
Kota
Bandung

Andi tidak mengerti mengapa ia dapat tersesat di sebuah toko swalayan. Beberapa menit yang lalu ia masih bersama ibunya, tetapi beberapa menit kemudian ia sudah tidak bersamanya lagi. Ia yakin bahwa ibunya pasti berada tidak jauh dari dia. Tetapi di mana?

Tiba-tiba Andi mendengar suara memanggil. "Andi!" katanya.

Menepati Janji

Judul Buku
100 Renungan Singkat untuk Anak-anak
Pengarang
V. Gilbert Beers
Halaman
46 - 47
Penerbit
Yayasan Kalam Hidup
Kota
Bandung

"Besok setelah pulang sekolah, saya akan datang ke rumahmu. Ini janji saya," kata Maria kepada temannya, Debora. "Saya akan datang apa pun yang terjadi."

"Bagaimana seandainya hujan turun lebat?" tanya ibu kepada Maria kemudian.

Beri Tempat Bagi yang Baru

Judul Buku
Ceritakan untuk Anak-anak Sekolah Minggu (Buku I): Sebuah Sumber Ibadah
Pengarang
Donna McKee Rhodes
Halaman
105 - 107
Penerbit
Gospel Press
Kota
Batam

Seorang guru SM yang berbuah dalam pelayanannya pasti berorientasi pada perubahan hidup murid-muridnya. Mereka akan selalu rindu agar anak-anak yang mereka didik dapat meninggalkan hidup lamanya dan masuk dalam kehidupan baru bersama Yesus Kristus.

Mengampuni Sesama Kita

Judul Buku
Buku Pintar Sekolah Minggu jilid 2
Halaman
114
Penerbit
Yayasan Penerbit Gandum Mas
Kota
Malang
Tahun
1996

Melihat anak-anak didik kita memiliki sikap taat kepada Firman Tuhan adalah satu buah yang ingin kita hasilkan melalui pelayanan kita.

Pertumbuhan dalam Pengetahuan

Judul Buku
Buku Pintar Sekolah Minggu jilid 1
Halaman
89
Penerbit
Yayasan Penerbit Gandum Mas
Kota
Malang
Tahun
1997

Silakan kembangkan bahan berikut ini untuk memotivasi anak-anak didik Anda supaya terus bertumbuh dalam pengetahuan, sebagaimana yang Anda sendiri juga alami.

PERTUMBUHAN DALAM PENGETAHUAN

Cerita:
Di sekolah ada mata pelajaran yang dapat kalian mengerti dengan mudah sekali, tetapi ada juga pelajaran lain yang menuntut kalian harus belajar sungguh-sungguh sebelum kalian dapat mengerti. Pelajaran-pelajaran apa sajakah yang kalian terima di sekolah?

Bertumbuh

Judul Buku
100 Renungan Singkat untuk Anak-anak
Pengarang
V. Gilbert Beers
Halaman
106 - 107
Penerbit
Yayasan Kalam Hidup
Kota
Bandung

"Lihat, betapa cepatnya pertumbuhanmu sejak tahun yang lalu!" kata dokter itu kepada Johan. Johan dan ibunya tersenyum ketika mereka melihat pada alat pengukur tinggi badan yang biasa digunakan dokter untuk mengukur tinggi anak-anak.

Johan masih tersenyum ketika ia dan ibunya tiba di rumah. "Saya akan bertumbuh terus hingga setinggi ambang pintu itu," kata Johan. "Mungkin lebih tinggi daripada itu.

Kendalikanlah Emosimu

Judul Buku
Ceritakan untuk Anak-anak Sekolah Minggu (Buku I): Sebuah Sumber Ibadah
Pengarang
Donna McKee Rhodes
Halaman
63 - 65
Penerbit
Gospel Press
Kota
Batam

Alat Peraga:
Termometer

Ayat Alkitab:
Habakuk 1:1-3

Tema:
Kendalikan emosimu.

Penyampaian:

Tahukah kamu, apa ini? Ini adalah sebuah termometer.

Ada banyak jenis termometer. Ini adalah termometer yang digunakan untuk mengukur suhu udara.